Berita Desa
-
Kurang Beruntung, Garotan FC Kalah Telak dengan Juara Bertahan
29 September 2017 11:18:46 WIB AdministratorBendung (SID) – Dalam Laga perdana Kesebelasan Garotan kurang beruntng karena harus berhadapan dengan juara bertahan tahun lalu yaitu Putra Persada ( Kesebelasan Dawe). Pada babak pertama Garotan mampu menembus gawang lawan terlebih dahulu, namun sayang selang beberpa menit dapat dibalas ..selengkapnya
-
Turnamen Bendung Raya Cup Tahun 2017 Sudah dimulai
29 September 2017 11:14:46 WIB AdministratorBendung (SID) - Turnamen Bendung Raya Cup Tahun 2017 yang sempat di tunda kini telah dimulai. Yang rencana awal akan diselenggarakan pada Bulan Agustus terpaksa harus ditunda hingga akhir September karena beberapa hal. Tetapi tidak menyurutkan semangat para pamain kesebelasan di Padukuhan ..selengkapnya
-
Pembinaan Pengelola Keuangan untuk Operator SID Se Kecamatan Semin
29 September 2017 09:02:33 WIB AdministratorBendung (SID) – Dalam rangka mempersiapkan update BDT Tahun 2017, Saksi Tata Pemerintahan dan Saksi Kesejahteraan Sosial Kecamatan Semin mengundang Operator SID 10 Desa se Kecamatan Semin, yang masing-masing Desa wajib menghadirkan 3 Operator SID. Dalam Kesempatan ini Pemerintah Kecamatan, ..selengkapnya
-
Panen Raya Symbolis Bawang Merah Padukuhan Garotan
27 September 2017 21:56:38 WIB Eka Puji Suryanti, S.AkunBendung (SID ) Rabu 20 September 2017 Kelompok Tani Ngudi Mulyo Padukuhan Garotan Desa Bendung mengadakan acara Panen Raya Symbolis Komoditas Bawang Merah dengan luas lahan 1 hektar. Hadir dalam Acara Ibu Tutik selaku perwakilan dari Menteri Pangan, Holtikultura dan Obat-Obatan Negara Republik ..selengkapnya
-
Panen Perdana Bawang Merah Gapoktan Ngudi Mulyo Padukuhan Gobeh
20 September 2017 15:20:13 WIB Eka Puji Suryanti, S.AkunBendung (SID) Untuk meningkatkan perkembangan Holtikultura , Gapoktan Ngudi Muyo Padukuhan Gobeh mendapatkan fasilitas Pengembangan Bawang Merah dengan luas lahan 1 hektar dari Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Gunungkidul. Bawang Merah merupakan komoditas baru bagi petani di wilayah Desa Bendung ..selengkapnya
-
Pemerintah Desa Bendung study Banding ke Juara Lomba Desa tahun 2016
20 September 2017 11:03:51 WIB AdministratorBendung (SID) - Dalam rangka menghadapi lomba desa tahun 2018 tingkat Kabupaten, Pemerintah Desa Bendung melakukan study banding atau kunjungan kerja ke Desa Baleharjo Kecamatan Wonosari. Seperti yang telah kita ketahui Desa Baleharjo menjadi pemenang juara 1 lomba Desa tingkat Kabupaten dan Provinsi ..selengkapnya
-
Pelatihan Bersama di Kebun Bawang Merah Ngudi Mulyo Gobeh
14 September 2017 09:00:16 WIB AdministratorBendung (SID) - Kelompok Tani Ngudi Mulyo dan Kelompok Wanita Tani (KWT) Ngudi Mulyo Padukuhan Gobeh Desa Bendung Kecamatan Semin kembali menjadi ajang pelatihan. Kali ini dari UPK Manfaat Kecamatan Semin yang belajar tentang pertanian, peternakan dan perkebunan. Bapak Supardi selaku ..selengkapnya
-
Rasulan (Bersih Dusun Bendung)
05 September 2017 10:33:03 WIB Eka Puji Suryanti, S.AkunBendung (SID) Bersih desa atau istilah di masyarakat Gunungkidul disebut RASUL merupakan tradisi yang saat ini masih dilaksanakan .Hampir setiap desa setiap tahun mengadakan acara RASULAN dengan mengundang wayang kulit atau kesenian lainnya. Biasanya kegiatan Rasulan atau Bersih dusun dilaksanakan setelah ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- MONITORING BADAN PEMERIKSA KEUANGAN (BPK) PUSAT KE LUMBUNG MATARAMAN
- PELATIHAN TATA KELOLA KEUANGAN PEMERINTAHAN DESA MENDUKUNG KDPMP
- PENYERAHAN HOK & PROGRESS PEMBANGUNAN EMBUNG PERTANIAN
- Sidang Perubahan APBKAL TA 2025 dan RKPKAL TA. 2026 Kalurahan Bendung
- Persiapan Lomba Permainan Tradisional Gobak Sodor
- Kunjungan Paniradya Kaistimewan ke Kalurahan Bendung
- PENGUMAMAN PEMENANG LELANG PENGADAAN BARANG PEMBANGUNAN BALAI BUDAYA













