Debut Juara Bertahan Melawan Juara BRC Tahun Pertama
Administrator 05 Oktober 2017 16:03:37 WIB
Bendung (SID) - Perebutan ke babak final putaran yang kedua antara Kesebelasan Putra Persada (Dawe) yang menang saat melawan Laskar Orange VS Kesebelasan Bendung yang dipertandingan sebelumnya mampu mengalahkan Banyukendil 3-0. Juara bertahan tahun lalu berhadapan dengan Juara BRC tahun 2014, tim yang sama-sama kuat dan pernah memboyong piala bergilir Turnamen BRC.
Kurang beruntung 2 gol terjadi di babak pertama dari para penyerang Putra Persada. Meningkatkan penyerangan untuk mengejar ketinggalan membuat para pemain Bendung maju ke daerah lawan, sehingga area belakang kurang perhatian, sekali lagi 1 gol Putra Persada membobolo gawang yang dijaga Rusdi.
Dengan kondisi lapangan yang kurang baik karena habis hujan membuat pemain kesulitan untuk berlari mengejar bola.
Beberapa kali kesempatan Bendung FC mencoba membobol gawang yang dijaga Agus Widodo namun masih dapat ditangkap dengan baik, mendekati menit akhir 1 gol untuk Bendung FC hingga scor akhir 3-1.
Final Turnamen BRC tahun 2017 antara kesebelasan Putra Persada FC (Dawe) melawan Satria Muda FC (Gobeh)
NN
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- MONITORING BADAN PEMERIKSA KEUANGAN (BPK) PUSAT KE LUMBUNG MATARAMAN
- PELATIHAN TATA KELOLA KEUANGAN PEMERINTAHAN DESA MENDUKUNG KDPMP
- PENYERAHAN HOK & PROGRESS PEMBANGUNAN EMBUNG PERTANIAN
- Sidang Perubahan APBKAL TA 2025 dan RKPKAL TA. 2026 Kalurahan Bendung
- Persiapan Lomba Permainan Tradisional Gobak Sodor
- Kunjungan Paniradya Kaistimewan ke Kalurahan Bendung
- PENGUMAMAN PEMENANG LELANG PENGADAAN BARANG PEMBANGUNAN BALAI BUDAYA













