PELANTIKAN KELOMPOK PEMILIHAN SUARA (KPPS) KALURAHAN BENDUNG

Eka Puji Suryanti, S.Akun, 07 November 2024 12:01:39 WIB

Bendung (SID) Pemerintah Kalurahan bentuk bertempat di Pendopo Sasana Nawa Krida Kalurahan Bendung melaksanakan Pelantikan KPPS Kamis 7 November 2024 untuk pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Gunungkidul yang akan dilaksanakan pemilihan serentak tanggal 27 November 2024. Hadir dalam acara pelantikan KPU Gunungkidul yang pada kesempatan ini diwakilkan oleh PPK Kapanewon Semin, Babinsa Kalurahan Bendung, Babinkantibmas Kalurahan Bendung, Pengawas pemilu Kalurahan Bendung,Carik Kalurahan Bendung beserta dengan PPS dan Sekterariat .Adapun Kalurahan Bendung terdiri dari 9 TPS masing masing KPPS terdiri dari 7 Orang. Rangkaian demi rangkaian acara pelantikan sudah dilakukan dengan baik dari pengambilan sumpah, penanda tanganan dan pembacaan fakta integritas oleh semua KPPS di Kalurahan Bendung .

Artikel Terkini

  • Putra Persada Takhlukan Laskar Orange 2-0

    30 September 2017 21:47:14 WIB Administrator
    Putra Persada Takhlukan Laskar Orange 2-0
    Bendung (SID) - Seru dan saling serang mewarnai sepanjang jalannya permainan antar Kesebelasan Padukuhan Dawe (Putra Persada) melawan kesebelasan Padukuhan Dringo (Laskar Orange). Kedua kesebelasan sama-sama kuat dalam menyerang dan bertahan. Namun sayang Laskar Orange harus mengakui keunggulan lawa... ..selengkapnya

  • Penonton Membludak, Pemutaran Film G 30 S PKI Sukses

    30 September 2017 21:18:00 WIB Administrator
    Penonton Membludak, Pemutaran Film G 30 S PKI Sukses
    Sebuah tragedi pemberontakan yang dilakukan oleh Partai Komunis. Pembantaian 7 Jenderal korban PKI. Sejarah tragedi 30 September. Indonesia setelah perjuangannya dalam mengusir para penjajah masih harus berjuang dengan cobaan yang dilakukan oleh internal dari masyarakatnya sendiri. Peristiwa G30S PK... ..selengkapnya

  • Bermain Nyeleneh, Namun Mampu Takhlukan Kesebelasan Lawan

    30 September 2017 13:37:52 WIB Administrator
    Bermain Nyeleneh, Namun Mampu Takhlukan Kesebelasan Lawan
    Bendung (SID) - Pertandingan laga hari kedua Turnamem Bendung Raya Cup Tahun 2017, Jumát 29/9/2017 antara Kesebelasan Satria Muda Padukuhan Gobeh melawan Kesebelasan Padukuhan Widorokidul. Kedua kesebelasan bermain dengan sedikit "nyeleneh" sehingga menjadi hiburan tersendiri untuk masyarakat... ..selengkapnya

  • Kurang Beruntung, Garotan FC Kalah Telak dengan Juara Bertahan

    29 September 2017 11:18:46 WIB Administrator
    Kurang Beruntung, Garotan FC Kalah Telak dengan Juara Bertahan
      Bendung (SID) – Dalam Laga perdana Kesebelasan Garotan kurang beruntng karena harus berhadapan dengan juara bertahan tahun lalu yaitu Putra Persada ( Kesebelasan Dawe). Pada babak pertama Garotan mampu menembus gawang lawan terlebih dahulu, namun sayang  selang beberpa menit dapat ... ..selengkapnya

  • Turnamen Bendung Raya Cup Tahun 2017 Sudah dimulai

    29 September 2017 11:14:46 WIB Administrator
    Turnamen Bendung Raya Cup Tahun 2017 Sudah dimulai
      Bendung (SID) -  Turnamen Bendung Raya Cup Tahun 2017 yang sempat di tunda kini telah dimulai. Yang rencana awal akan diselenggarakan pada Bulan Agustus terpaksa harus ditunda hingga akhir September karena beberapa hal. Tetapi tidak menyurutkan semangat para pamain kesebelasan di Padukuh... ..selengkapnya

  • Pembinaan Pengelola Keuangan untuk Operator SID Se Kecamatan Semin

    29 September 2017 09:02:33 WIB Administrator
    Pembinaan Pengelola Keuangan untuk Operator SID Se Kecamatan Semin
    Bendung (SID) – Dalam rangka mempersiapkan update BDT Tahun 2017, Saksi Tata Pemerintahan dan Saksi Kesejahteraan Sosial Kecamatan Semin mengundang Operator SID 10 Desa se Kecamatan Semin, yang masing-masing Desa wajib menghadirkan 3 Operator SID.   Dalam Kesempatan ini Pemerintah Kecamat... ..selengkapnya

  • Panen Raya Symbolis Bawang Merah Padukuhan Garotan

    27 September 2017 21:56:38 WIB Eka Puji Suryanti, S.Akun
    Panen Raya Symbolis Bawang Merah Padukuhan Garotan
    Bendung (SID ) Rabu 20 September 2017  Kelompok Tani Ngudi Mulyo Padukuhan Garotan Desa Bendung mengadakan acara Panen Raya Symbolis Komoditas Bawang Merah dengan luas lahan 1 hektar. Hadir dalam Acara Ibu Tutik selaku perwakilan dari Menteri Pangan, Holtikultura dan Obat-Obatan Negara Republik... ..selengkapnya

  • Panen Perdana Bawang Merah Gapoktan Ngudi Mulyo Padukuhan Gobeh

    20 September 2017 15:20:13 WIB Eka Puji Suryanti, S.Akun
    Panen Perdana Bawang Merah Gapoktan Ngudi Mulyo Padukuhan Gobeh
    Bendung (SID) Untuk meningkatkan perkembangan Holtikultura , Gapoktan Ngudi Muyo Padukuhan Gobeh mendapatkan fasilitas Pengembangan Bawang Merah dengan luas lahan 1 hektar dari Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Gunungkidul. Bawang Merah merupakan komoditas baru bagi petani di wilayah Desa Bendung... ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung