KOORDINASI PPDP KALURAHAN BENDUNG DALAM PERSIAPAN COKLIT DI PADUKUHAN

Eka Puji Suryanti, S.Akun 16 Juli 2020 10:28:11 WIB

Bendung (SID) Panitia Pemungutan Suara (PPS ) Kalurahan Bendung dalam hal persiapan pemilu Bupati dan Wakil Gunungkidul yang nanti akan dilaksanakan pada tangga 9 Desember,melakukan koordinasi dengan PPDP untuk persiapan Cokllit (Pencocokan untuk calon daftar Pemilih). Adapaun Pelaksananaan Coklit dimasing-masing padukuhan mulai 15 Juli- 13 Agustus 2020. Bapak Parwito selaku Ketua PPS Kalurahan Bendung menyampaikan agar petugas PPDP melaksanakan coklit dengan baik dan benar, harus didatangai rumah ke rumah, jangan hanya model tembak tanpa melihat secara detail dilapangan. Dilapangan nanti bisa didampingi oleh Wakhid Mahmuri selaku PPD Kalurahan Bendung.

 

Adapun calon Petugas Pemuktakhiran Data Pemilih (PPDP) Dalam Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Gunungkidul Tahun 2020, Kalurahan Bendung Kapanewon Semin

  1. Eka Purwasih Padukuhan Bendung
  2. Ana Setyaningsih Padukuhan Gobeh
  3. Tugino Padukuhan Widorokidul
  4. Wagimin Padukuhan Pencil
  5. Jumatun Padukuhan Widorolor
  6. Joni Ardan Saputra Padukuhan Banyukendil
  7. Warsito Padukuhan Garotan
  8. Wirasmi Padukuhan Dringo
  9. Endang Priyanto Padukuhan Dawe

Diakhir acara kegiatan koordinasi PPS dengan PPDP Kalurahan Bendung hadir dalam acara Bapak Babinsa Kalurahan Bendung ( Bapak Warsun ), menyampaikan bahwa Beliau mendaoat tugas perbatuan di KODIM, namun dalam hal persiapan nanti sampai dengan pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Gunungkidul, Mohon untuk tetap berkoordinasi dengan Bapak Warsun, dikarenakan pengganti sementara Babinsa Kalurahan Bendung akan jarang sambang ke Kalurahan Bendung, Terima Kasih selama 2 Tahun selama menjadi Babinsa terima dengan sangat baik di Kalurahan Bendung, Mohon maaf jika ada hal yang kurang berkenan selama menjalankan Tugas.

Bapak Didik Rubiyanto ( Lurah Desa Bendung ) Terima kasih atas dedikasinya selama bertugas di Kalurahan Bendung, selamat bertugas dan menjalankan Amanah di tempat yang baru, dan jangan melupakan Kalurahan Bendung karena sebenarnya kita sudah menjadi Kelurga yang utuh.

 

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung